Pusat Jajanan Jln. Panjunan

Makanan ringan atau jajanan di Indonesia banyak sekali macamnya, dan hampir setiap orang menyukai jajanan. Di setiap kota, biasanya ada spot-spot tertentu yang terkenal sebagai pusat jajanan. Di Cirebon, ada beberapa spot atau kawasan yang di jam-jam tertentu berfungsi sebagai...

Keripik Sukun "Uswatun Hasanah," IMY

Makanan ringan disukai banyak masyarakat Indonesia. Keripik adalah salah satu dari sekian banyak makanan ringan atau cemilan yang ada di Indonesia. Saat ini, keripik itu sendiri memiliki banyak variasi dilihat dari bahan baku pembuatannya. Yang paling populer mungkin adalah keripik...

Empal Gentong "Putra Mang Mul"

Bagi pembaca Cirebon Kuliner penggemar kuliner khas Cirebon empal gentong, kini ada satu lagi pilihan makan empal gentong khas Cirebon. Adalah Empal Gentong "Putra Mang Mul" yang ada di jalan Cipto kota Cirebon, tepatnya di tempat yang dulunya adalah Puyi Takoyaki yang juga...

Bebek Goreng "Jadi Mulya"

Ada yang doyan bebek goreng? Di Cirebon, ada banyak pilihan tempat makan dengan sajian bebek goreng, di antaranya adalah Pecel Bebek Bima, Pecel Bebek Tuparev, Pecel Bebek Tentara Pelajar, Bebek H. Slamet, dan Bebek Judes. Dan satu lagi yang ingin penulis Cirebon Kuliner...

Roti & Pisang Bakar "Golden"

Penulis Cirebon Kuliner telah beberapa kali mengulas mengenai kuliner roti dan pisang bakar yang ada di kota Cirebon, seperti Calvary, Mickey Mouse, dan kali ini, satu lagi, Roti & Pisang Bakar "Golden" yang ada di jalan Kalibaru nomor 25 kota Cirebon. Roti & Pisang...

Bakmi "Mie-Kita" Jln. Veteran

Sebelum membahas lebih jauh mengenai Bakmi "Mie-Kita," mari bahas dulu mengenai bakmi itu sendiri. Bakmi adalah makanan sumber karbohidrat dari jenis mi. Mi itu sendiri konon sejarahnya beraawal dari pedagang-pedagang Cina yang membawa mi ke Indonesia. Adapun penulisan...

Uno's Pizza

Pizza adalah satu dari banyak kuliner internasional yang banyak digemari masyarakat Indonesia, termasuk di Cirebon. Salah satu indikasi paling mudah untuk membuktikan hal ini adalah dengan selalu ramainya restoran cepat saji yang menyajikan pizza sebagai menu utamanya, Pizza...

Sate Ayam Madura "Bang Udin" Jln. Kalibaru Selatan

Penulis Cirebon Kuliner memperhatikan warung Sate Ayam Madura "Bang Udin" yang terletak di jalan Kalibaru Selatan ini hampir setiap hari di malam hari selalu ramai dikunjungi para pelanggannya. Dari situ penulis Cirebon Kuliner memutuskan untuk mencoba Sate Ayam "Bang Udin"...

Gado-gado "M. Daud" Jagasatru

Gado-gado, adalah kuliner khas Nusantara yang kini digemari banyak orang dari berbagai kalangan, tua ataupun muda, bahkan gado-gado sudah terkenal sampai ke luar negeri layaknya nasi goreng. Walaupun sampai saat ini masih belum jelas bagaimana asal-usul gado-gado, namun Betawi...

Mie Koclok "Mang Sam" Jln. Pekiringan

Mie Koclok khas kota Cirebon memang memiliki keunikan tersendiri. Salah satu keunikan yang dimiliki mie koclok khas Cirebon adalah dari kuah kentalnya yang disiram di atas mie dan bahan makanan lainnya. Jika kuliner khas Cirebon lainnya seperti empal gentong, nasi jamblang,...

"Boss" Kopi

Saat ini, di Cirebon sedang banyak bermunculan tempat ngopi dengan berbagai konsep, dari yang mewah, cafe, sampai yang unik seperti "Boss" Kopi. Yup, "Boss" Kopi adalah tempat ngopi pertama di Cirebon yang berkonsep mobile karena menggunakan mobil sebagai sarana...

Terimakasih telah mengunjungi www.CirebonKuliner.com. Apabila berkenan, penulis CirebonKuliner.com berharap pembaca bersedia untuk menulis komentar yang positif atau kritik yang membangun, baik untuk kuliner/tempat makan yang diulas, ataupun juga untuk CirebonKuliner.com itu sendiri.